Kamis, 25 Mei 2017

KISI-KISI ULANGAN KENAIKAN KELAS X 2016/2017 BAHASA INDONESIA SMA

KISI-KISI SOAL UKK BSI X KURIKULUM 2013
TAHUN PELAJARAN 2016/2017

NO.
MATERI
INDIKATOR SOAL
NOMOR SOAL
1
Teks Debat
Siswa dapat mengidentifikasi unsur-unsur debat dengan tepat.
1


Peserta didik dapat merumuskan tata cara debat dengan tepat.
2


Disajikan penggalan pembicaraan debat, peserda didik dapat mengidentifikasi pihak yang menuturkan penggalan tersebut dengan tepat
3


Disajikan penggalan pembicaraan debat, peserda didik dapat mengidentifikasi pihak yang menuturkan penggalan tersebut dengan tepat.
4


Disajikan penggalan pembicaraan debat, peserda didik dapat mengidentifikasi pihak yang menuturkan penggalan tersebut dengan tepat.
5


Disajikan penggalan pembicaraan debat, peserda didik dapat mengidentifikasi pihak yang menuturkan penggalan tersebut dengan tepat.
6


Disajikan penggalan pembicaraan debat yang disampaikan oleh tim afirmasi, peserda didik dapat menentukan kalimat jawab/tanggapan yang disampaikan tim oposisi dengan tepat.
7


Disajikan penggalan pembicaraan debat yang disampaikan oleh opisisi, peserda didik dapat menentukan kalimat jawab/tanggapan yang disampaikan tim afirmasi dengan tepat.
8


Disajikan penggalan debat, peserda didik dapat mengidentifikasi mosi yang diperdebatkan dengan tepat.
9


Disajikan penggalan debat, peserta didik dapat menentukan pokok masalah yang dibicarakan dengan tepat.
10


Disajikan penggalan penarikan simpulan, peserta didik dapat menentukan cara penarikan simpulan dengan tepat.
11


Disajikan penggalan penarikan simpulan, peserta didik dapat menentukan cara penarikan simpulan dengan tepat.
12


Disajikan penggalan penarikan simpulan, peserta didik dapat menentukan cara penarikan simpulan dengan tepat.
13


Disajikan penggalan debat, peserta didik dapat mengevaluasi kalimat dengan tepat.
14


Disajikan penggalan, peserta didik dapat menentukan kalimat akibat dengan tepat.
15




2
Teks Biografi
Siswa dapat menentukan struktur teks biografi dengan tepat.
16


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat mengidentifikasi unsur teks biografi dengan tepat.
17


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat mengidentifikasi unsur teks biografi dengan tepat.
18


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat mengidentifikasi unsur teks biografi dengan tepat
19


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat menentukan hal yang dapat diteladani tokoh dengan tepat.
20


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat menentukan nilai-nilai yang dapat diteladani dengan tepat.
21


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat menentukan watak tokoh dengan tepat.
22


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat menentukan hal yang bukan isi penggalan dengan tepat.
23


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat menentukan hal yang menarik pada tokoh dengan tepat.
24


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat menentukan kalimat jawab sesuai pertanyaan dengan tepat.
25


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat menentukan hal yang diteladani pada tokoh dengan tepat.
26


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat menentukan pokok informasi dalam teks dengan tepat.
27


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat menentukan pernyataan yang sesuai isi teks dengan tepat.
28


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat menentukan kalimat tanya sesuai isi teks dengan tepat.
29


Disajikan penggalan teks biografi, peserta didik dapat menentukan pernyataan yang tidak sesuai isi teks dengan tepat.
30




3
Teks Puisi
Disajikan dua pantun, peserta didik dapat menentukan perbedaan isi kedua pantun dengan tepat.
31


Disajikan pantun yang dirumpangkan salah satu larik isinya, peserta didik dapat melengkapi bagian rumpang dengan larik yang tepat.
32


Disajikan pantun, peserta didik dapat menentukan isi pantun dengan tepat.
33


Disajikan puisi, peserta didik dapat menentukan makna kata lambang dengan tepat.
34


Disajikan puisi, peserta didik dapat menentukan unsure yang dominan dalam puisi dengan tepat.
35


Disajikan puisi, peserta didik dapat menentukan makna puisi dengan tepat.
36


Disajikan puisi yang dirumpangkan salah satu barisnya, peserta didik dapat melengkapi bagian rumpang dengan larik bermajas dengan tepat.
37


Disajikan pantun yang dirumpangkan salah satu barisnya, peserta didik dapat melengkapi bagian rumpang dengan baris dengan tepat.
38


Disajikan gurindam, peserta didik dapat menentukan makna gurindam dengan tepat.
39


Disajikan puisi baru, peserta didik dapat menentukan amanat puisi dengan tepat.
40


Tidak ada komentar:

Posting Komentar